Awal bulan Maret ini, Google mengumumkan melalui situs resminya, bahwa pada tanggal 1 Juli 2013 nanti layanan Google Reader akan segera dihentikan alias ditutup. Ini merupakan pengumuman yang memunculkan banyak protes dari para penggunanya, karena begitu banyak orang yang sudah nyaman menggunakan layanan ini. Sedih memang mengetahui bahwa Google Reader sudah tidak akan berjalan lagi...
Google Reader diluncurkan pada tahun 2005 lalu, di mana layanan ini merupakan wadah bagi para pengikut setia suatu situs untuk tetap terhubung terhadap konten-konten terbarunya. Seperti yang tertulis di blog Google Reader, ada dua alasan mengapa layanan ini akan dihentikan. Pertama karena aktifitas penggunaan yang sudah menurun dan sebagai sebuah perusahaan besar, Google menuangkan segala sumber dayanya untuk mengurangi beberapa produknya. Karena dengan produk yang lebih sedikit, pengguna akan lebih fokus dan lebih baik
Jika Anda ingin men-download salinan dari semua data Reader sebelumnya, Anda dapat melakukannya melalui Google Takeout. Anda akan menerima data langganan Anda dalam sebuah file XML, dan informasi di bawah ini akan di-download sebagai file JSON:
Google Reader diluncurkan pada tahun 2005 lalu, di mana layanan ini merupakan wadah bagi para pengikut setia suatu situs untuk tetap terhubung terhadap konten-konten terbarunya. Seperti yang tertulis di blog Google Reader, ada dua alasan mengapa layanan ini akan dihentikan. Pertama karena aktifitas penggunaan yang sudah menurun dan sebagai sebuah perusahaan besar, Google menuangkan segala sumber dayanya untuk mengurangi beberapa produknya. Karena dengan produk yang lebih sedikit, pengguna akan lebih fokus dan lebih baik
Jika Anda ingin men-download salinan dari semua data Reader sebelumnya, Anda dapat melakukannya melalui Google Takeout. Anda akan menerima data langganan Anda dalam sebuah file XML, dan informasi di bawah ini akan di-download sebagai file JSON:
- Daftar orang-orang yang Anda ikuti
- Daftar orang-orang yang mengikuti Anda
- Item-item yang Anda sukai
- Item-item yang Anda bagikan
- Item-item yang dibagikan oleh orang-orang yang Anda ikuti
- Catatn yang Anda buat
- Item-item dengan komentar
Tags: Google, internet, News
Jika anda suka dengan posting ini dan berharap mendapatkan informasi lain ketika saya membuat posting baru, maka pastikan Anda sudah berlangganan gratis update dari saya via email. Berlangganan Sekarang!
0 komentar:
Have any question? Feel Free To Post Below: